Skip to main content

Sukses Berbisnis

Berikut ini adalah email kiriman dari Kanda Aditya, Alumni SMUN 4 Kendari Angk 90, yang merupakan kutipan beliau dari buku "the Business Coach" (english version) di www. bradsugar.com, so semoga setelah membaca artikel ini ilmu bisnis rekan-rekan smua semakin bertambah...setidaknya menambah wawasan bagi yang sudah sukses
6 LANGKAH MENUJU SUKSES
1. Mastery: memulai awal sebuah bisnis sehingga perlu pengendalian bisnis, penguasaan angka-angka, delivery service, dan waktu
2. Niche: ceruk, mulai memprediksi cashflow, krn bisnis mulai jalan
3. Leverage: daya ungkit, melakukan sistematisasi untuk efisiensi, membuat SOP, membangun sistem
4. Team: harus mulai mencari team yang tepat untuk menjalankan bisnis sehingga tercapai struktur pertumbuhan yang baik.
5. Synergy: melakukan sinergi dengan seluruh potensi bisnis, sehingga memiliki kebebasan dalam berbisnis, freedom, krn bisnis akan menjadi mesin uang.
6. Result: multiplikasi/ akuisisi, mulai memikirkan untuk mencari bisnis baru, diversification.

5 Area Meningkatkan Profit:
1. Jumlah Prospek
2. % Konversi
3. Frekuensi Transaksi
4. Volume Penjualan (Rp)
5. % Keuntungan

CARA MENINGKATKAN PROFIT
Jumlah Prospek X %Konversi
=
Jumlah Customer X Frekuensi Transaksi X Volume Penjualan (Rp)
=
OMSET X % Keuntungan
=
PROFIT

Contoh:
Misalkan ada 4000 pengunjung pada sebuah dept store:

Jumlah Prospek 4000
X X
%Konversi 25%
= =
Jumlah Customer 1000
X X
Frekuensi Transaksi 2
X X
Volume Penjualan 1000
= =
OMSET Rp 2.000.000
X X
%Keuntungan 25%
= =
PROFIT Rp 500.000

misalkan 5 Area masing-masing ditingkatkan 10% dr nilai di atas:
4400 (10%)
X
27,5% (10%)
=
1210
X
2,2 (10%)
X
1100 (10%)
=
Rp 2.928.200
X
27,5% (10%)
=
Rp 805.255
Pada kenaikan 10% terdapat peningkatan omset sebesar 146,41% dan peningkatan profit sebesar 161,051%

dan misalkan 5 Area masing-masing ditingkatkan menjadi 100 dari nilai contoh:
8000 (100%)
X
50% (100%)
=
4000
X
4 (100%)
X
2000 (100%)
=
Rp 32.000.000
X
50% (100%)
=
Rp 16.000.000
Sedangkan jika kenaikannya menjadi 100% maka omset akan meningkat menjadi 1600% dan profit sebesar 3200%!!!

Jadi mari kita tingkatkan skill team marketing agar omset dan profit meningkat..

Comments

  1. "apapun basic gelar anda sekarang, basic selalu efisiensi, yg berarti merujuk ke economy knowledge, so tidak ada salahnya kita melihat abstract dari postingan ini..bukan begitu Kawan....???

    ReplyDelete

Post a Comment

Sebelum komentar mohon perhatikan:
1. Tulis nama Anda (Lengkap/Panggilan) asal bukan anonim
2. Jika alumni sebaiknya di lengkapi Angkatan.
3. Komentar sesuai topik
4. Dilarang beriklan di kolom komentar.

Popular posts from this blog

Lowongan Kerja di PT PASIFIK SATELIT NUSANTARA

Artikel ini berasal dari rekan Kurniawan Edy, ST yang berminat dan memiliki spesifikasi seperti pengumuman lowongan kerja dibawah ini bisa mendaftarkan diri..semoga beruntung..!! PASIFIK SATELIT NUSANTARA, PT Company Description URGENTLY REQUIRED PT. Pasifik Satelit Nusantara is Indonesia is first private satellite telecommunications company and one of the leading satellite companies in Asia Pacific region. Headquartered in Indonesia , the Company is focused on becoming a fully integrated provider of satellite based telecommunication products and services in the region. Due to the Company is rapidly expanding business; we invite young, energetic and talented person to join our professional team as : Engineer Staff (Eng) Requirements : * Minimum holds a Sarjana Strata 1 Degree majoring in Electrical Engineering/ Telecommunicatio n * Engineering from reputable university. * Less than 27 years old * Willing to be located on Cikarang office on shift-based working hours Please send your rec

EPIC MATCH..!!! (Video FUTSAL ALUMNI SMA 4 KENDARI 2018)

Foto bersama angkatan 99 & 2000 Ini merupakan video dokumentasi pertandingan futsal alumni SMA 4 Kendari tahun 2018 yang dilaksanakan oleh Alumni tahun 2011 dipertengahan Juni 2018 lalu, dibabak penyisihan Tim Futsal angkatan '03, '00 dan '99 bertemu dalam satu grup, dan yang selalu menarik adalah pertemuan dua alumni terlawas dalam kompetisi tahun ini dan tahun-tahun sebelumnya, kecuali tahun 2017 angkatan 97 jadi yang terlawas.. walaupun masuk kategori terlawas '99ers tetap terlihat lebih "Fresh" dipertemuan ini, bahkan ketika mereka bertemu dengan angkatan '03 sekalipun. 😂😂😂

BONEKA dan Uang 1 Milyar

Artikel berikut adalah email kiriman dari Sdr Ikhdar yang menurut saya pantas buat dibaca juga oleh Reader blog ini, sayang asal muasal artikel ini tidak dicantumkan tapi walaupun begitu semoga membawa manfaat setelah membacanya BONEKA dan Uang 1 Milyar Seorang pria dan wanita telah menikah selama lebih dari 60 tahun. Mereka saling berbagi apa saja. Mereka berbincang tentang apa saja. Mereka tidak menyimpan rahasia satu dari yang lain, kecuali bahwa wanita tua itu mempunyai sebuah kotak sepatu di lemari pakaiannya yang dia katakan kepada suaminya untuk tidak sekali2 membukanya atau bahkan menanyakan tentang barang itu kepadanya.